SEPAK BOLA
AKTIVITAS PERMAINAN BOLA BESAR Video Teknik Dasar Sepak Bola Belajar melalui permainan sepak bola, bola basket, bola voli untuk mengembangkan kemampuan pengetahuan melalui belajar kognitif-reflektif, kemampuan sikap melalui belajar afektif- emosional-sosial (Belajar afektif-emosional berkaitan dengan relasi sikap dan pengendalian diri dalam konteks kemampuan. Belajar motorik berkaitan dengan kemampuan melakukan berbagai ragam gerak dalam pembelajaran PJOK), dan kemampuan keterampilan melalui belajar motorik. Pada Bab I ini kamu akan mempelajari tentang permainan bola besar. Adapun permainan bola besar terdiri dari: A. Sepak Bola B. Bola Voli C. Bola Basket Tujuan Pembelajaran: 1. Dapat menjelaskan Pengertian variasi dan kombinasi 2. Dapat menjelaskan Nama posisi pemain sepak bola 3. Dapat menjelaskan Pola pertahanan dalam sepak bola 4. Dapat ...